Penyerahan Bantuan dari DWP Kabupaten Bandung dan Tim Penggerak PKK Kabupaten Bandung
16 Desember 2025 |
Administrator
| Monitoring
12 Desember 2025
Penyerahan bantuan bagi warga terdampak banjir dari Tim Penggerak PKK Kabupaten Bandung bersama Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Bandung berlangsung dengan penuh kepedulian dan kebersamaan.
Melalui kegiatan ini, TP PKK Kabupaten Bandung dan DWP Kabupaten Bandung berharap dapat memberikan dukungan nyata serta semangat bagi warga agar tetap kuat dan mampu bangkit kembali.
Semoga bantuan ini membawa manfaat dan keberkahan bagi seluruh penerima.